PONTIANAK, DIO-TV.COM, Minggu, 19 Maret 2023 – Renungan Siang Iman Katolik, pengalaman hidup yang kompleks pengaruhi cara pandang terhadap baik dan buruk.
Dalam diri seseorang terjadi perubahan dan perkembangan berdasarkan dengan apa yang dialaminya.
Dalam bacaan Injil diceritakan tentang seorang buta yang disembuhkan Yesus. Seseorang yang sakit dan putus asa mendapatkan hadiah dari Yesus yakni melihat.
Hadiah ini mempengaruhi diri si mantan buta. Peristiwa ini terjadi pada hari Sabat. Konsekuensinya, terjadi perpecahan antara orang-orang yang tidak percaya dan percaya pada Yesus.
Melalui pengalaman, iman kita mengalami perkembangan.
Bacaan Injil hari ini menunjukkan tentang bagaimana seseorang beriman kepada Yesus. Itu berarti ada proses.
Ketika kita percaya Yesus adalah Tuhan, maka kita pun harus menyadari, mengarahkan diri dan menjadi anak-anak terang.
Anak-anak terang yang berupaya melakukan hal-hal yang berkenan kepada-Nya, terlebih khusus selama masa Prapaskah ini. ***
Fr. Jefry Lumentut
1Sam. 16:1b,6-7,10-13a; Mzm. 23:1-3a, 3b-4,5,6; Ef. 5:8-14; Yoh. 9:1-41 (panjang) atau Yoh. 9:1,6-9, 13-17,34-38 (singkat).
renunganlenterajiwa.com
Artikel Terkait
Di Hadapan Tuhan, Semua Orang Memiliki Dejarat Sama, Renungan Malam Iman Katolik, Sabtu, 18 Maret 2023
Polemik Kebijakan Masuk Pagi Sampai Jadi Isu Tutupi Beberapa Kasus Korupsi Melibatkan Bupati Contoh Robi Idong
Varian Baru Daihatsu Terios 2023 Semakin Ganas dan Elegan, Rekomendasi Mobil Favoritmu, Yuk Simak
Mau Lawan Bayern Munchen? Aduh Manchester City Cari Cara Sulit! Memang Bro! Alasannya sebab ....
Apa Alasan Kuat Liverpool Tersingkir dari UCL oleh Real Madrid? Lah Skuad Alakadarnya! Alisson Bilang ....
Mengapa Pelatih Bayern Munchen Akui Sulit Lawan Man City? Loh Padahal Hadapi Klub 0 UCL! Ya Dia Bilang ....
Bisakah Joa Cancelo Bermain untuk Bayern Munchen saat Lawan Manchester City? Aduh, Alasannya ....
Kratom Narkotika? Alasan Kenapa Tanaman Penghasil PRDB Terbesar di Kalbar Masuk Kedalam Daftar BNN. Yuk Simak!
Laku Keras! Mazda Limited Edition Terjual Habis. Intip Spesiikasi dari Mazda CX 5 Beserta Harganya!
Pengumuman! Toyota Rush 2023 Telah Hadir, Mobil Idaman Nih. Yuk Intip Spesifikasi dan Harga All New Rush 2023!